ASEAN-Japan Transport Partnership (AJTP) dilaksanakan di bawah 4 pilar kebijakan, sebagai berikut 1. Transport Facilitation (Fasilitasi Transportasi) 2. Infrastruktur Transportasi 3. Transportasi Berkualitas dan Berkelanjutan 4. Pengembangan Sumber Daya Manusia(SDM) Kegiatan ASEAN JAPAN Experts Group Meeting on Information Platform for Trasport Statistic dengan tujuan berbagi informasi tentang statistik transportasi antara negara anggota ASEAN dan Jepang. Pada pertemuan ke-14 diperoleh kesepakatan sebagai berikut : 1. Statistik transportasi yang diperbarui berdasarkan Common Data Templatesakan dilaporkan dari masing-masing Negara Anggota ASEAN dan Jepang; 2. Jepang akan membagikan kemajuan proyek AJTP saat ini terkait analisis data, termasuk prospek masa depan “Memanfaatkan Big Data untuk Meningkatkan Mobilitas” dengan proyek baru AJTP.